PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM LEARNING UNTUK MENIN GKATKAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS V SDN 5 MASBA GIK UTARA TAHUN PELAJARAN 2015/ 2016

LESTARI, DAYU (2016) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM LEARNING UNTUK MENIN GKATKAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS V SDN 5 MASBA GIK UTARA TAHUN PELAJARAN 2015/ 2016. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img]
Preview
Text
DAYU LESTARI.pdf

Download (446kB) | Preview

Abstract

P enelitian ini dilatarbelakangi rendahnya hasil belajar IPA siswa kelas V SDN 5 Masbagik Utara , hal ini disebabkan lemahnya pelaksanaan proses pembelajaran yang diterapkan oleh guru. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatka n hasil belajar IPA siswa kelas V SDN 5 Masbagik Utara dengan penerapan model pembelajaran Quantum Learning, model pembelajaran ini membiasakan siswa untuk belajar menyenangkan. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang terdiri atas dua siklus, dan setiap siklus terdiri atas empat tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, evaluasi dan refleksi. Data dik umpulkan dengan menggunakan lembar observasi aktivitas belajar siswa dan aktivitas mengajar guru dan tes hasil belajar siswa. Keseluruhan data dianalisis secara kualitatif dan kuantitatif. Subyek dalam penelitian ini adalah siswa kelas V SDN 5 Masbagik Uta ra yang berjumlah 28 siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ketuntasan klasikal siklus I yaitu 71% mengalami peningkatan pada siklus II sebesar 93%. Demikian pula dengan skor aktivitas belajar siswa terjadi peningkatan dari siklus I yaitu 78,5 dengan ka tegori aktif, kemudian mengalami peningkatan pada siklus II menjadi 84 dengan kategori sangat aktif. Begitu pula dengan skor aktivitas meng

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Hasil Belajar IPA, Model Pembelajaran Quantum Learning.
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Ayus Suyarsih
Date Deposited: 15 Nov 2018 00:21
Last Modified: 15 Nov 2018 00:21
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/9944

Actions (login required)

View Item View Item