PENGGUNAAN STRATEGI KNOW - WANT TO KNOW - LEARNED (KWL) DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SDN 42 MATARAM TAHUN AJARAN 2015/2016

TOHRIAH, TOHRIAH (2016) PENGGUNAAN STRATEGI KNOW - WANT TO KNOW - LEARNED (KWL) DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SDN 42 MATARAM TAHUN AJARAN 2015/2016. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img]
Preview
Text
TOHRIAH.pdf

Download (146kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi rendahnya hasil belajar IPA siswa kelas IV di SDN 42 Mataram. Hal ini disebabkan pembelajaran masih terpusat pada guru (Teacher centered) dan metode pembelajaran yang digunakan monoton. Guru biasa mengajar dengan metode ceramah, tanya jawab dan guru jarang menggunakan media dalam proses pembelajaran . Masalah penelitian ini adalah apa kah Penggunaan Strategi Know - Want To Know - Learned (KWL ) dapat meningkatkan hasil belajar IPA siswa kelas IV SDN 42 Mataram Tahun ajaran 2015/2016 ? . Tujuan penelitian ini adalah untuk men ingkatkan hasil belajar IPA siswa kelas IV SDN 42 Mataram Tahun Ajaran 2015/2016 dengan menggunakan strategi “ Know – Want to Know – Learned (KWL)” . Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam 2 siklus. Setiap siklus terdiri dari tahap perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi dan evaluasi serta refleksi. Metode yang diguna

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Strategi “Know – Want to Know – Learned (KWL) ” , Hasil Belajar IPA.
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Ayus Suyarsih
Date Deposited: 17 Nov 2018 04:25
Last Modified: 17 Nov 2018 04:25
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/10442

Actions (login required)

View Item View Item