PENINGKATAN KE TERAMPILAN BERBICARA MENGGUNAKAN METODE PAIRED STORY TELLING PADA SISWA KELAS V SDN 4 3 AMPENAN TAHUN PEL AJARAN 201 6 /201 7

RAMADHAN, ZOHRI (2017) PENINGKATAN KE TERAMPILAN BERBICARA MENGGUNAKAN METODE PAIRED STORY TELLING PADA SISWA KELAS V SDN 4 3 AMPENAN TAHUN PEL AJARAN 201 6 /201 7. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img]
Preview
Text
ZOHRI RAMADHAN.pdf

Download (138kB) | Preview

Abstract

Berdasarkan hasil observasi dan wawancara di kelas V SDN 43 Ampenan diketahui bahwa permasalahn yang terjadi di kelas V SDN 43 Ampenan adalah rendahnya keterampilan berbicara siswa pada pelajaran Bahasa Indonesia di kelas V SDN 43 Ampenan. Dalam proses pem belajaran siswa lebih sering menggunakan bahasa daerahnya (sasak), guru lebih banyak menggunakan metode ceramah pada saat mengajar, dan guru kurang inovatif dan kreatif dalam memilih dan menggunakan metode pembelajaran. Hal ini menyebabkan siswa menjadi pa sif dan kurang berpartisipasi dalam kegiatan pembelajaran. Sehingga diperlukan starategi pembelajaran yang tepat agar dapat meningkatkan keaktifan dan keterampilan siswa. Penelitian ini dilakukan agar terjadi peningkatan aktivitas dan hasil belajar (ketera mpilan berbicara) siswa kelas V SDN 43 Ampenan pada amata pelajaran Bahasa Indonesia menggunakan metode paired story telling. Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini dilakukan dalam 2 siklus, setiap siklus terdiri dari 2 kali pertemuan dan dilakukan evaluasi. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas V SDN 43 Ampenan yang berjumlah 36 orang yang teridiri dari 18 siswa laki - laki dan 18 siswa perempuan. Hasil penelitian diperoleh skor aktivitas guru sik

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Metode Paired Story Telling, Keterampilan Berbicara .
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Ayus Suyarsih
Date Deposited: 28 Nov 2018 02:26
Last Modified: 28 Nov 2018 02:26
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/10754

Actions (login required)

View Item View Item