PERKAWINAN BAWAH TANGAN DI KALANGAN MASYARAKAT SASAK (Studi Kasus Kecamatan Terara Kabupaten Lombok Timur)

JAELANI, BILLY (2018) PERKAWINAN BAWAH TANGAN DI KALANGAN MASYARAKAT SASAK (Studi Kasus Kecamatan Terara Kabupaten Lombok Timur). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img]
Preview
Text
JURN AL BILLY OK.pdf

Download (320kB) | Preview

Abstract

Penelitian bertujuan mengetahui akibat hukum dan faktor terjadinya perkawinan di bawah tangan. Manfaatnya masukan bagi pembaca. Jenis penelitiannya penelitian hukum normatif empiris. Akibat dari perkawinan di bawah tangan: tidak ada akta nikah, perkawinan tidak mendapat pengakuan negara, tidak ada legalitas perkawinan, tidak memperoleh layanan administrasi kependudukan, anak tidak memperoleh akta kelahiran atas nama ayah ibunya, anak tidak mewarisi harta ayahnya, anak hanya mempunyai hubungan perdata dengan ibu, istri tidak berhak atas harta bersama, harta bawaan dikuasai para pihak. Faktor penyebab perkawinan di bawah tangan: tidak adanya akta cerai dengan istri sebelumnya, keterbatasan ekonomi, belum cukup umur melakukan perkawinan.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Akibat hukum perkawinan di bawah tangan dan faktor penyebab perkawinan di bawah tangan.
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Saprudin Saprudin
Date Deposited: 01 Dec 2018 01:36
Last Modified: 01 Dec 2018 01:36
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/10919

Actions (login required)

View Item View Item