IMPLEMENTASI PERJANJIAN PEMBIAYAAN KONSUMEN MELALUI LEMBAGA PEMBIAYAAN (Studi di PT. Adira Dynamika Multi Finance Cakranegara)

PRATIWI, I GUSTI AYU INDHI DWI (2015) IMPLEMENTASI PERJANJIAN PEMBIAYAAN KONSUMEN MELALUI LEMBAGA PEMBIAYAAN (Studi di PT. Adira Dynamika Multi Finance Cakranegara). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
COVER.docx
Restricted to Repository staff only

Download (59kB)
[img] Text
SKRIPSI INDI.docx
Restricted to Repository staff only

Download (9MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi perjanjian pembiayaan konsumen dan upaya penyelesaian hukum apabila terjadi wanpresatasi terhadap pelaksanaan perjanjian pembiayaan konsumen melalui lembaga pembiayaan di PT. Adira Dynamika Multi Finance Cakranegara. Penelitian ini adalah normatif empiris dengan menggunakan pendekatan perundang-undangan, pendekatan konsep dan pendekatan empirik. Simpulannya adalah Pelaksanaan Perjanjian Pembiayaan Konsumen Pada PT. Adira Dynamika Multi Finance Cakranegara yaitu Perjanjian dilakukan dengan secara tertulis dalam bentuk perjanjian baku. Upaya Penyelesaian Hukum Apabila Terjadi Wanpresatasi yaitu antara lain : Musyawarah, Penagihan, Pemberian Somasi atau Teguran, dan Gugatan Kepada Debitor (Konsumen).

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Wanprestasi
Subjects: K Law > KZ Law of Nations
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Imran SE
Date Deposited: 26 Mar 2019 03:35
Last Modified: 26 Mar 2019 03:35
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/13070

Actions (login required)

View Item View Item