PERBUATAN MELANGGAR HUKUM ATAS PENYEROBOTAN TANAH MILIK ORANG LAIN (ANALISIS PUTUSAN NOMOR 79/PDT.G/2014 PN. SELONG)

ASRORI, AHMAD SAIHUL (2019) PERBUATAN MELANGGAR HUKUM ATAS PENYEROBOTAN TANAH MILIK ORANG LAIN (ANALISIS PUTUSAN NOMOR 79/PDT.G/2014 PN. SELONG). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI AHMAD SAIHUL ASRORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian untuk mengetahui apakah penyerobotan tanah milik orang lain termasuk perbuatan melanggar hukum dan menganalisis pertimbangan hakim dalam memutuskan perkara penyerobotan tanah milik orang lain dalam putusan nomor 79/pdt.g/2014 PN. Selong. Jenis penelitian yang digunakan adalah normatif. Hasil penelitian dan pembahasan diketahui berdasarkan peraturan perundang-undangan dan pendapat para ahli mengenai proses penyelesaian sengketa perbuatan melanggar hukum atas penyerobatan tanah milik orang lain yang didasarkan pada putusan perkara nomor 79/DPT.G/2014/ PN Selong, maka hakim berkeyakinan menolak gugatan para penggugat dikarenakan penggugat tidak dapat membuktikan bukti asli atas kepemilikan tanah sengketa, sedangkan para tergugat dapat membuktikan bukti asli atas kepemilikan tanah yang disengketakan.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Sengketa Tanah, Perbuatan Melanggar Hukum
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Wiwin Kartikawati
Date Deposited: 27 Jun 2019 06:02
Last Modified: 27 Jun 2019 06:02
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/14000

Actions (login required)

View Item View Item