UJI VALIDITAS TERHADAP KUALITAS PEDAGOGI PADA “MED STUD GAMES” SEBAGAI SERIOUS GAMES

Rafiq, Azhar (2020) UJI VALIDITAS TERHADAP KUALITAS PEDAGOGI PADA “MED STUD GAMES” SEBAGAI SERIOUS GAMES. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
Naskah Publikasi Azhar Rafiq H1A016008 FK Unram.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (394kB)

Abstract

Metode: Penelitian ini adalah penelitian kualitatif menggunakan focus group discussion (FGD). Kami menggunakan purposeful sampling approach, terdiri dari dosen kedokteran dan mahasiswa kedokteran. Hasil dari pengalaman menggunakan MSG selama tiga hari didiskusikan di FGD. Data didapat dari rekaman FGD. Data dianalisis dengan dibagi berdasarkan empat pilar pembelajaran Hasil: 100 kutipan dengan 21 kode dikelompokkan ke dalam empat tema menurut empat pilar pembelajaran. Analisis menunjukkan MSG memiliki fitur yang mendukung keempat pilar pembelajaran. Kesimpulan: Kualitas pedagogi MSG menunjukkan validitas yang baik dalam memenuhi empat pilar pembelajaran. Beberapa fitur di MSG perlu perbaiki dan ditingkatkan untuk mencapai efektivitas belajar yang maksimal.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Medical Education, Serious Games, Med Stud Games,
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Kedokteran
Depositing User: Wiwin Kartikawati
Date Deposited: 18 Feb 2020 00:59
Last Modified: 18 Feb 2020 00:59
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/15379

Actions (login required)

View Item View Item