PERANAN HOUSEMAN DALAM PENATAAN DAN PEMBERSIHAN AREA UMUM DI FAVE HOTEL LANGKO MATARAM

RAHARJO, LIAN SHUYUD (2017) PERANAN HOUSEMAN DALAM PENATAAN DAN PEMBERSIHAN AREA UMUM DI FAVE HOTEL LANGKO MATARAM. S1 thesis, UPT. Perpustakaan.

[img] Text
PERANAN HOUSEMAN DALAM PENATAAN DAN PEMBERSIHAN AREA UMUM DI FAVE HOTEL LANGKO MATARAM.docx
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Tujuan dari Karya Tulis Ilmiah ini adalah untuk mengetahui sejauh mana “ Peranan Houseman dalam Penataan dan Pembersihan Area Umum di Fave Hotel Langko Mataram Sedangkan di dalam Trainning penulis menggunakan metode deskriptif, ( sekarang yang terjadi atau yang sedang berlangsung pada saat sekarang) atau mendapatkan informasi tentang suatu gejala pada saat penelitian Hasil dari Trainning yang dilakukan pada Departement Housekeeping khususnya Houseman Section di Fave Hotel Langko Mataram adalah kurang bersihnya Area umum dikarenakan kurang petugas Houseman , sehingga akan menimbulan permasalahan baik itu dari pihak Hotel maupun petugas Houseman itu sendiri.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Marketing, Produk, Accounting
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
Divisions: Fakultas Ekonomi
Depositing User: Wiwin Kartikawati
Date Deposited: 24 Mar 2018 03:58
Last Modified: 24 Mar 2018 03:58
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/1587

Actions (login required)

View Item View Item