PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS VIDEO INTERAKTIF TERHADAP HASIL BELAJAR TEMATIK KELAS III SDN GUGUS IV KEDIRI TAHUN AJARAN 2019/2020

DIMAS, SETIA PANGESTU (2020) PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS VIDEO INTERAKTIF TERHADAP HASIL BELAJAR TEMATIK KELAS III SDN GUGUS IV KEDIRI TAHUN AJARAN 2019/2020. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
skripsi fixxxx Dimas Setia Pangestu.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media pembelajaran berbasis video interaktif terhadap hasil belajar tematik kelas III SDN Gugus IV Kediri Tahun Ajaran 2019/2020. Populasi dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas III SDN Gugus IV Kediri sebanyak 195 orang. Sampel sebanyak 44 orang yang diambil dengan teknik purposive sampling. Pengujian normalitas dan homogenitas data dibantu program SPSS versi 16 dan menunjukkan data berdistribusi normal dan homogen. Selanjutnya dilaukan analisis dengan uji hipotesis yang digunakan adalah 1) Uji t sampel independent t test dengan bantuan SPSS versi 16 diperoleh hasil t- hitung yang diperoleh 11,780 dan t-tabel 1,681 (t-hitung > t-tabel), maka Ha diterima dan H0 ditolak, artinya ada perbedaan yang signifikan pada kelas eksperimen dan kelas kontrol, dan 2) Uji Effect Size untuk mengatahui seberapa besar pengaruh media pembelajaran berbasis video interaktif terhadap hasil belajar tematik peserta didik dengan hasil 1,09 dengan katagori tinggi.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata Kunci: Media Pembelajaran Berbasis video interaktif dan Hasil Belajar Tematik
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 27 Jul 2020 08:38
Last Modified: 27 Jul 2020 08:38
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/16352

Actions (login required)

View Item View Item