PELATIHAN PERHITUNGAN HARGA POKOK BERBASIS EXCEL PADA HOTEL RUMAH PUTIH ABU-ABU

Animah, Animah and Suryantara, Aditya Bayu and Astuti, Widia (2020) PELATIHAN PERHITUNGAN HARGA POKOK BERBASIS EXCEL PADA HOTEL RUMAH PUTIH ABU-ABU. Jurusan Akuntansi FEB Universitas Mataram, Jurnal Abdimas Independen.

[img] Text
Abstrak Pengabdian PNBP 2020 Animah.docx

Download (12kB)

Abstract

Saat ini dalam semua lini bisnis sudah berbasis aplikasi. Demikian pula halnya untuk bisnis hotel, agar tidak ketinggalan dalam manejemennya perlu, penerapan aplikasi terutama dalam laporan keuangan. Selama ini Hotel rumah putih abu-abu menyusun laporan keuangan dengan menggunakan jasa konsultan, meskipun di dalam pencatatan penerimaan kas dan pengeluaran kas di hotel sudah menggunakan excel. Hal ini terjadi karena kurangnya pemahaman manajemen di dalam penyusunan laporan keungan terutama mengenai perhitungan harga pokok kamar. Penetapan tarif kamar hanya berdasarkan pada persaingan pasar dan melihat pada biaya yang dikeluarkan saja. Oleh karena itu tim pengabdian akan melakukan pelatihan mengenai perhitungan harga pokok kamar dengan menggunakan pendekatan full cost berbasis excel. Metode yang dilakukan adalah pemberdayaan partisipatif, yang meliputi penyuluhan dan pelatihan, monitoring dan evaluasi dengan sasarannya adalah manajemen hotel.

Item Type: Other
Keywords (Kata Kunci): Perhitungan, Harga Pokok, Excel
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Elin Erlina Sasanti
Date Deposited: 17 Dec 2020 00:31
Last Modified: 17 Dec 2020 00:31
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/20009

Actions (login required)

View Item View Item