Strategi Komunikasi Humas Pemprov NTB dalam Kegiatan Kampanye Zero Waste

WAYAN LIANA MEGA PUTRI, NI (2020) Strategi Komunikasi Humas Pemprov NTB dalam Kegiatan Kampanye Zero Waste. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI LIANA.FIX.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana strategi komunikasi yang dilakukan oleh Humas Pemerintah Provinsi NTB dalam mengkampanyekan program unggulan yaitu zero waste. Pada penelitian ini penulis membagi strategi menjadi lima yaitu : menentukan khalayak, menyusun pesan, menentukan media, menetapkan metode pendekatan diri, dan evaluasi. Model kampanye yang digunakan penulis pada penelitian ini ialah Diffusion Innovation yang juga diterapkan oleh Humas Pemprov NTB. Melalui lima komponen dan model kampanye tersebut diperoleh bahwa kegiatan kampanye yang dilakukan oleh Humas Pemprov NTB hanya sampai pada tahapan mengedukasi masyarakat agar mengenal program zero waste yang menjadi program unggulan pada visi misi Pemerintah Provinsi NTB.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata kunci : strategi komunikasi, kampanye, humas
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 16 Feb 2021 03:08
Last Modified: 16 Feb 2021 03:08
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/21002

Actions (login required)

View Item View Item