ARTIKEL B-41: Pelatihan Penyusunan Standard Operating Procedure (SOP) Keuangan Bagi Pengelola BUMDes Desa Karang Bayan Kecamatan Lingsar Kabupaten

Sakti, Dwi Putra Buana and Nurmayanti, Siti and Putra, I Nyoman Nugraha Ardana and Wardani, Laila (2020) ARTIKEL B-41: Pelatihan Penyusunan Standard Operating Procedure (SOP) Keuangan Bagi Pengelola BUMDes Desa Karang Bayan Kecamatan Lingsar Kabupaten. Jurnal PEPADU, 1 (2). pp. 185-190. ISSN 2715-9574

[img]
Preview
Text
ARTIKEL B-41.pdf

Download (569kB) | Preview
Official URL: http://jurnal.lppm.unram.ac.id/index.php/jurnalpep...

Abstract

Permasalahan utama yang dihadapi BUMDES Desa Karang Bayan adalah ketiadaan Standard Operating Procedure (SOP) keuangan yang berimplikasi pada stagnannya perkembangan BUMDES tersebut. Tersedianya SOP keuangan yang terdokumentasi sangat diperlukan untuk memandu pengelolaan BUMDES. Untuk itu perlu diberikan pelatihan penyusunan SOP keuangan. Kegiatan ini ditujukan untuk memberikan kemampuan menyusun SOP keuangan melalui pelatihan bagi pengelola BUMDES Desa Karang Bayan. Metode pelaksanaan kegiatan dilakukan dalam bentuk pelatihan singkat kepada 20 peserta yang dilaksanakan di kantor Kepala Desa Karang Bayan. Hasil yang dicapai setelah pelatihan ini adalah: (i) pengelola BUMDES Desa Karang Bayan mampu menyusun SOP keuangan; (ii) pengelola BUMDES Desa Karang Bayan memiliki pemahaman yang benar tentang rancang bangun bisnis dan pengelolaan BUMDES

Item Type: Article
Keywords (Kata Kunci): BUMDes, Standard Operating Procedure(SOP), Pelatihan
Subjects: A General Works > AI Indexes (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi
Depositing User: Dr. I Nyoman Nugraha Ardana Putra
Date Deposited: 29 Jun 2021 23:52
Last Modified: 29 Jun 2021 23:52
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/22446

Actions (login required)

View Item View Item