MODEL DINAMIK PERTUMBUHAN BIOMASSA BAWAL BINTANG (Trachinotus blochii) DI BALAI PERIKANAN BUDIDAYA LAUT (BPBL) LOMBOK

HAMBALI, YUSUF (2016) MODEL DINAMIK PERTUMBUHAN BIOMASSA BAWAL BINTANG (Trachinotus blochii) DI BALAI PERIKANAN BUDIDAYA LAUT (BPBL) LOMBOK. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI_Yusuf Hambali_G1D012043.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (993kB)

Abstract

Bawal bintang (Trachinotus blochii) merupakan ikan baru dalam budidaya perairan di Indonesia, khususnya di Nusa Tenggara Barat (NTB). Di NTB, pembudidayaan ikan bawal bintang (Trachinotus blochii) dilaksanakan dan dikawal teknologinya oleh Balai Perikanan Budidaya Laut (BPBL) Lombok. BPBL Lombok menjadikan bawal bintang sebagai komoditas unggulan sejak tahun 2015. Hal ini dikarenakan bawal bintang merupakan ikan konsumsi yang bernilai ekonomis. Keunggulan bawal bintang yaitu pembudidayaannya yang cepat dan mudah serta memiliki harga yang relatif tinggi di pasaran. Tujuan dari penelitian ini adalah membentuk model dinamik untuk mengontrol pertumbuhan bawal bintang. Model yang telah dibentuk dapat digunakan untuk mencari waktu panen bawal bintang yang optimal agar mendapatkan hasil yang maksimal. Berikut adalah model dinamik pertumbuhan biomassa bawal bintang dengan melakukan pendekatan model logistik verhulst :

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Persamaan diferensial biasa, Model dinamik, bawal bintang, model Logistik Verhulst
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan ilmu Pengetahuan Alam
Depositing User: Ayus Suyarsih
Date Deposited: 18 Apr 2018 07:10
Last Modified: 18 Apr 2018 07:10
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/2699

Actions (login required)

View Item View Item