DISKRIMINASI TERHADAP SUKU AINU DI JEPANG PASCA SENGKETA KEPULAUAN KURIL

ALNA, SILVI HANUN (2022) DISKRIMINASI TERHADAP SUKU AINU DI JEPANG PASCA SENGKETA KEPULAUAN KURIL. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
Skripsi Alna-2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Tulisan ini bertujuan untuk melakukan analisis terkait dengan diskriminasi yang terjadi di Jepang terhadap suku Ainu. Lebih fokus lagi tulisan ini ingin mengkaji tentang kaitan antara diskriminasi tersebut dengan sengketa wilayah antara Jepang dan Rusia yang memperebutkan Kepulauan Kuril, serta upaya Jepang untuk mengatasi diskriminasi ini. Penelitian ini menggunakan teori konflik, konsep HAM, dan konsep Diplomasi Publik dalam menjawab rumusan permasalahan. Hasilnya, diskriminasi yang dialami suku Ainu tidak terlepas dari dampak sengketa Kepulauan Kuril yang menjadi tanah kediaman mereka, dimana konflik menimbulkan perpindahan penduduk yang membuat Ainu rentan mengalami perbedaan perlakuan di wilayah baru mereka.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata Kunci : Diskriminasi, Sengketa, Ainu.
Subjects: J Political Science > JZ International relations
Divisions: Program Studi Hubungan Internasional
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 12 Jul 2022 23:34
Last Modified: 12 Jul 2022 23:34
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/29779

Actions (login required)

View Item View Item