BENTUK PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PETUGAS PEMADAM KEBAKARAN TERHADAP RESIKO DALAM PELAKSANAAN TUGAS (Studi di Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Bima)

ALAMSYAH, ALAMSYAH (2015) BENTUK PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PETUGAS PEMADAM KEBAKARAN TERHADAP RESIKO DALAM PELAKSANAAN TUGAS (Studi di Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Bima). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
JURNAL.docx

Download (92kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk perlindungan hukum bagi petugas pemadam kebakaran non PNS dan pelaksanaan perlindungan hukum bagi petugas pemadam kebakaran non PNS di BPBD Kota Bima. Penelitian ini menggunakan metode penelitian Normatif-Empirik. Pada hakekatnya PNS maupun Non-PNS memerlukan dukungan secara sosial, teknis, dan ekonomis dalam melaksanakan pekerjaanya Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perlindungan hukum terhadap Non-PNS dari segi upah telah dilaksanakan sesuai dengan perjanjian kerjanya dan pelaksanaan Perlindungan Kerja Bagi Petugas Pemadam Kebakaran Non-PNS Di BPBD Kota Bima, telah dilaksanakan dengan para pekerja dilengkapi dengan pelindung kerja seperti. diharapkan pihak-pihak yang bertanggung jawab terhadap perlindungan hukum, dan keselamatan kerja agar apa yang telah diberikan kepada para pekerja Non-PNS dapat lebih diperhatikan dan dipertahankan, dan diharapakan bagi para pekerja yang bekerja di BPBD Kota Bima agar memelihara dan menjaga alat keselamatan kerja

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Pemadam.Perlindungan.Pelaksanaan.
Subjects: K Law > K Law (General)
Depositing User: M Jafar Jafar
Date Deposited: 24 May 2018 07:00
Last Modified: 24 May 2018 07:00
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/4245

Actions (login required)

View Item View Item