KORELASI ANTARA KONSEP DIRI DENGAN SELF DIRECTED LEARNING READINESS (SDLR) MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MATARAM

Tias Dini, Aluh Laraning (2014) KORELASI ANTARA KONSEP DIRI DENGAN SELF DIRECTED LEARNING READINESS (SDLR) MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MATARAM. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
2. Artikel_Aluh L. Dini(H1A009013)_2014.docx

Download (51kB)

Abstract

Latar belakang: Kemampuan belajar mandiri sangat penting bagi mahasiswa kedokteran dalam meningkatkan keterampilan belajar sepanjang hayat (long life learning). Berbagai faktor dapat mempengaruhi kemampuan belajar mandiri, salah satunya adalah konsep diri. Konsep diri merupakan persepsi seseorang terhadap dirinya. Konsep diri positif akan membentuk persepsi yang positif terhadap diri seseorang sehingga akan berpengaruh positif terhadap kesiapan belajar mandiri atau self directed learning readines (SDLR). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui korelasi antara konsep diri dengan SDLR mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Mataram. Metode: Penelitian ini menggunakan desain cross sectional. Sampel penelitian berjumlah 205 orang mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Mataram tahap preklinik yang memenuhi kriteria inklusi. Data penelitian diperoleh dari hasil pengisian kuesioner konsep diri dan kuesioner SDLRS (self directed learning readiness scale). Analisis statistik yang digunakan adalah uji korelasi Spearman dengan SPSS 20 for windows untuk mengetahui korelasi antara konsep diri dengan SDLR

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): konsep diri, self directed learning readiness (SDLR), mahasiswa kedokteran.
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Kedokteran
Depositing User: Ayus Suyarsih
Date Deposited: 25 Oct 2018 02:08
Last Modified: 25 Oct 2018 02:08
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/8920

Actions (login required)

View Item View Item