DINAMIKA KEPRIBADIAN TOKOH REGI DALAM FILM DETIK TERAKHIR KARYA NANANG SETIABUDI DAN IMPLIKASINYA PADA PEMBELAJARAN SASTRA DI SMA

MAHARIANA, MALA (2014) DINAMIKA KEPRIBADIAN TOKOH REGI DALAM FILM DETIK TERAKHIR KARYA NANANG SETIABUDI DAN IMPLIKASINYA PADA PEMBELAJARAN SASTRA DI SMA. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
ARTIKEL HASIL PENELITIAN.docx

Download (106kB)

Abstract

Permasalahan yang timbul dalam penelitian ini yaitu dinamika kepribadian yang dialami tokoh dalam film tersebut dan implikasi dinamika kepribadian tokoh jika dikaitkan dalam pembelajaran sastra di SMA . Metode yang digunakan yaitu metode simak catat dan metode studi kepurtakaan. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif yaitu menganalisis data menggunakan kata - kata, kalimat yang menjelaskan tentang kepribadian religius tokoh. Deskriptif kualitatif terkait de ngan kepribadian religius selanjutnya mengacu kepada pendekatan psikologi Sigmund Freud yang membagi kepribadian menjadi tiga yaitu Naluri, Kecemasan, dan Mekanisme Pertahanan. Hasil analisis data menunjukkan tokoh utama dalam film Detik Terakhir mengalami dinamika dalam kepribadiannya. Regi yang awalnya gadis baik, dan penurut berubah menjadi gadis yang berperilaku menyimpang karena kurangnya keharmonisan dalam keluarganya. Implikasi dinamika tokoh pada pembelajaran sastra di

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Film, Psikologi Sastra, Dinamika Kepribadia n
Subjects: P Language and Literature > PI Oriental languages and literatures
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Ayus Suyarsih
Date Deposited: 02 Nov 2018 03:56
Last Modified: 02 Nov 2018 03:56
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/9434

Actions (login required)

View Item View Item