ETHNOCIVIC: EKSPLORASI POTENSI KEARIFAN LOKAL SASAK SEBAGAI SUMBER BELAJAR PPKN SEKOLAH MENENGAH PERTAMA KELAS IX

Putri Nur, Fauziah (2023) ETHNOCIVIC: EKSPLORASI POTENSI KEARIFAN LOKAL SASAK SEBAGAI SUMBER BELAJAR PPKN SEKOLAH MENENGAH PERTAMA KELAS IX. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI_PUTRI NUR FAUZIAH_E1B019166.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
ARTIKEL_PUTRI NUR FAUZIAH_E1B019166.pdf

Download (111kB) | Preview

Abstract

Kearifan lokal merupakan suatu kekayaan budaya yang mengandung pandangan hidup yang turun menurun diwariskan oleh nenek moyang berupa adat istiadat, norma, bahasa, kepercayaan, dan kebiasaan sehari–hari. Kearifan lokal bisa menjadi sumber belajar untuk digunakan dalam materi pembelajaran. Sehingga penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apa saja kearifan lokal Sasak serta relevansi kearifan lokal dengan materi PPKn. Pendekatan yang digunakan yaitu pendekatan kualitatif dan jenis penelitian etnografi. Adapun yang menjadi data penelitian ini kearifan lokal Sasak pada Masyarakat Dusun Jurit Baru, Masbagik, Lombok Timur. Data tersebut diperoleh dengan menggunakan metode pengumpulan data observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data yang penelitian ini yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini ditemukan bentuk kearofan lokal yang terdiri dari begawe, begibung, banjar, bejango, begundem, dan presean. bentuk kearifan lokal tersebut memiliki relevansi dengan materi PPKn dan dijadikan sebagai sumber belajar.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kearifan lokal, Sumber belajar, PPKn
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 30 Aug 2023 02:09
Last Modified: 30 Aug 2023 02:09
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/42405

Actions (login required)

View Item View Item