ANALISIS KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MENGGUNAKAN MEDIA DIORAMA PADA SISWA KELAS IV SDN 1 LABUHAN HAJI TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Indriatul, Ubaini (2023) ANALISIS KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MENGGUNAKAN MEDIA DIORAMA PADA SISWA KELAS IV SDN 1 LABUHAN HAJI TAHUN PELAJARAN 2022/2023. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
Skripsi Indriatul Ubaini (E1E218069).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kemampuan siswa dalam menulis karangan deskripsi menggunakan media dioaram pada siswa kelas IV SDN 1 Labuhan Haji. Metode penelitian yang dilakukan adalah kualitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini di antaranya observasi, wawancara, kuesioner, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media diorama dapat meningkatkan kemampuan menulis karangan deskripsi siswa dengan baik. Peningkatan ini dapat dilihat dari hasil penilaian karangan siswa. Nilai rata-rata menulis karangan deskripsi siswa kelas IV SDN 1 Labuhan Haji pada aspek mendeskripsikan objek, mengembangkan ide, penggunaan kalimat, penggunaan ejaan dan tanda baca adalah 78,1. Hal ini membuktikan bahwa media diorama dapat membantu proses pembelajaran menjadi lebih baik. Hasil nilai siswa ketika menulis karangan deskripsi menggunakan media diorama memperoleh tingkat penguasaan nilai berada dalam rentang 70-90 dengan interpretasi baik, Dapat dikatakan bahwa siswa sudah mamapu menulis karangan deskripsi dengan baik dalam proses pembelajaran menggunakan media.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kemampuan Menulis Karangan Deskripsi, Media Diorama.
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 04 Sep 2023 06:50
Last Modified: 04 Sep 2023 06:50
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/42576

Actions (login required)

View Item View Item