EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN ETNOMATEMATIKA “PERMAINAN SAMPAT” TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS II SDN 2 KEKERI

WIRA, HARDIYANSYAH (2024) EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN ETNOMATEMATIKA “PERMAINAN SAMPAT” TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS II SDN 2 KEKERI. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI WIRA HARDIYANSYAH.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] Text
Jurnal Wira Hardiyansyah.pdf

Download (273kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas pembelajaran etnomatematika “permainan sampat” terhadap hasil belajar matematika siswa kelas II SDN 2 Kekeri. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan rancangan eksperimen desain eksperimen yang digunakan adalah quasi exsperimental design dengan bentuk nonequivalent control group design. Hasil analisis data hasil belajar siswa pada kelas eksperimen yang diberikan perlakuan dengan pembelajaran etnomatematika “permainan sampat” mengalami perubahan, hasil belajar yang diperoleh siswa pada kelas eksperimen menunjukkan nilai rata-rata pre-test sebesar 48.69 dan nilai rata-rata post-test sebesar 81.52, sedangkan nilai ratarata pre-test pada kelas kontrol sebesar 48.91 dan nilai rata-rata post-test sebesar 74.14. uji akhir dengan menggunakan uji N-Gain dengan SPSS 25 diproleh hasil NGain score adalah 65,29 yang mtermasuk dalam kategori cukup efektif. Dengan demikian model pembelajaran etnomatematika “permainan sampat” terhadap hasil belajar matematika siswa kelas II dapat meningkatkan hasil belajar siswa.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 28 Feb 2024 05:13
Last Modified: 28 Feb 2024 05:13
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/44517

Actions (login required)

View Item View Item