TINJAUAN TENTANG EKSISTENSI PERTAMBANGAN RAKYAT TERHADAP KESEIMBANGAN FUNGSI HUTAN (STUDI DI KABUPATEN SUMBAWA PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT)

PANJI PD, MUHAMAD (2017) TINJAUAN TENTANG EKSISTENSI PERTAMBANGAN RAKYAT TERHADAP KESEIMBANGAN FUNGSI HUTAN (STUDI DI KABUPATEN SUMBAWA PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
MUHAMMAD PANJI PD D1AO13264.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (343kB)

Abstract

Melihat berbagai bentuk permasalahan pertambangan rakyat yang ada di kabupaten Sumbawa, sehingga penyusunan skripsi ini adalah bertujuan untuk mengetahui dampak pertambangan rakyat terhadap keseimbanagan fungsi hutan dan untuk mengetahui bagiamana upaya yang dilakukan pemerintah bersama masyarakat dalam melakukan normalisasi terhadap keseimbangan fungsi hutan. Sehingga apa yang menjadi fungsi hutan sesuai dengan yang disebutkan dalam Undang-undang Nomor 41 tahun 1999 tentang Kehutanan, yaitu fungsi koservasi, fungsi lindung, dan fungsi produksi, dapat menjalankan fungsinya dengan baik.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Tambang Rakyat Illegal
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: M Jafar Jafar
Date Deposited: 24 Apr 2018 01:48
Last Modified: 24 Apr 2018 01:48
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/3007

Actions (login required)

View Item View Item