Pengembangan Perangkat Pembelajaran Fisika dengan Pendekatan Saintifik dan Model Siklus Belajar 5E sebagai upaya Meningkatkan Kecakapan Hidup Siswa MA di KKM 2 Lombok Barat (Tahun ke-1 dari rencana 2 tahun)

Hikmawati, Hikmawati and Rokhmat, Joni and Sutrio, Sutrio (2015) Pengembangan Perangkat Pembelajaran Fisika dengan Pendekatan Saintifik dan Model Siklus Belajar 5E sebagai upaya Meningkatkan Kecakapan Hidup Siswa MA di KKM 2 Lombok Barat (Tahun ke-1 dari rencana 2 tahun). Universitas Mataram, Mataram, Indonesia. (Unpublished)

[img]
Preview
Text
Dok Lamp C32, Laporan penelitian Hibah Bersaing Tahun 2015.pdf

Download (6MB) | Preview
Official URL: https://drive.google.com/file/d/1I4QxjET5I8Y3fTmgU...

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah: l) Mengembangkan perangkal qe-mb"t:t*: lltll Oengan pendekatan saintifik dan model siklus belajar 5E; dan 2) Menryji efektivitaS p"n!.p* perangkar pembelajaran fisika dengan pendekatan saintifik dan model i*ro. Lru;1ar sf aaim upaya-meningkxkan kecakaqan hidup siswa Pgrangkat pembelajaran fisika yang telah dikembangkan terdiri dari: silabus' Rencana 'petak"anau" Pembelajaran @PP), Buku Ajar Siswa (BAS), Lembar Kerja Siswa (LKS), Media modei peraga tiga dimensi, dan Tes Hasil Belajar (TIIB) yang iiirt igru"it- dengan 'kecicap* maop. Model pengembangan perangkat yang aigunitan aaam iod"l Fou, b (Define, Design, Develop, Disseminate)' Pada tahap OZlne tet6 ditetapkan dan didefinisikan syarat-syarat yang dibutuhkan dalam ,*nlb"luiu*n berd;arkan pada analisis kebutuhan, analisis siswa, analisis tugas, Lalisis tonsep, perumusan tujuan pembelajaran. Pada tahap Design lelah dirancang prototype pe;ikut punbelajaran dengan melakukan penyusunan RPP, pemilihan I h..ui'gAs art ifS, media model peraga tiga dimensi, dan THB yang diintegrasikan dengan kecakapan hidup. Pada tahap Develop telah dihasilkan p..*itut pembelaJaran yang telah direvisi berdasarkan masukan dari validator. iana{ Oiri"^i*ti bertujuan-untuk irnplementasi perangkat pembelajaran di kelas. Tahip Defne, Design, dan Develop sudah dilaksanakan pada tahun pertama' seaarigt<an- tztrlp Dissininate akan dilakukan pada tahun kedua- Skor penilaian Validitor terhadap perangkat pembelajaran berada pada rentang I sampai dengan 4. ' Validator .".U".it* tkor rat'.at 3 yang berarti bahwa kualitas perangkat p"rb"lu;u*n yurg dikembangkan layak digunakan karena berads dalam ldteria baik dan bdikit revisi.

Item Type: Other
Keywords (Kata Kunci): perangkat pembelajaran, pendekatan saintifik, model siklus belajar 5E,.l kecakaPan hiduP
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Dr. JONI ROKHMAT
Date Deposited: 05 Jul 2018 01:35
Last Modified: 05 Jul 2018 01:35
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/5124

Actions (login required)

View Item View Item