RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI KENAIKAN PANGKAT PADA KANTOR GUBERNUR PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

Latifah, Syahrani Fitria (2017) RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI KENAIKAN PANGKAT PADA KANTOR GUBERNUR PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img]
Preview
Text
Syahrani Fitria Latifah_F1D012081`.pdf

Download (6MB) | Preview

Abstract

Pada Pembangunan “Sistem Informasi Kenaikan Pangkat pada kantor Gubernur Nusa Tenggara Barat” dilatarbelakangi oleh proses administrasi kenaikan pangkat yang masih menggunakan cara manual baik proses pengajuan dan pengecekkan kelengkapan dokumen usulan kenaikan pangkat. Tujuan dari pembangunan sistem ini adalah untuk membantu proses pelaksanaan pengusulan dan verifikasi kelengkapan dokumen kenaikan pangkat sehingga penerimaan Surat Keputusan (SK) Kenaikan Pangkat dapat tepat waktu ketika diterbitkan. Sistem ini dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman HTML dan PHP yang menggunakan framework CodeIgniter. Teknik pengujian yang digunakan adalah black box. Hasil pengujian yang didapatkan bahwa fungsi setiap menu yang disediakan dalam sistem informasi ini dapat berjalan dengan sempurna sesuai dengan fungsinya. Alur kerja dari sistem informasi ini sudah sesuai dengan alur kerja yang ada di setiap unit kerja di kantor Gubernur Nusa Tenggara Barat

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Sistem Informasi, Kenaikan Pangkat, Framework CodeIgniter, Black Box
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknik
Depositing User: Ayus Suyarsih
Date Deposited: 31 Jul 2018 06:19
Last Modified: 31 Jul 2018 06:19
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/7135

Actions (login required)

View Item View Item